Anime genre misteri memang memiliki kesan tersendiri untuk di tonton, tidak terkecuali untuk anime monogatari series ini. Tetapi banyak sekali orang yang kebingungan saat menontonnya dan akhirnya menyerah karena series yang begitu banyak dan ceritanya yang membingungkan. Monogatari series memang sedikit membingungkan jika tidak fokus saat menontonnya karena anime ini memakai alur waktu yang maju mundur. Tentu tidak semua orang menyukai hal ini tetapi penasaran dengan anime series satu ini. Maka dari itu admin akan memberikan tips untuk urutan menonton monogatari series.
>> Berdasarkan Tahun Rilis Anime
Bagi pecinta genre misteri pastinya akan menikmati setiap teka-teki yang di berikan di setiap seriesnya. Penonton akan di biarkan bertanya-tanya tentang story yang di tampilkan di setiap seriesnya dan akan terhubung jika sudah menonton semua seriesnya. Maka bagi kalian pecinta genre misteri admin sarankan untuk menonton monogatari series berdasarkan tahun rilis animenya.
+ Bakemonogatari 2009-2010
+ Nisemonogatari 2012
+ Nekomonogatari (Kuro) 2012
+ Nekomonogatari (Shiro) 2013
+ Kabukimonogatari 2013
+ Otorimnogatari 2013
+ Onimonogatari 2013
+ Koimonogatari 2013
+ Hanamonogatari 2014
+ Tsukimonogatari 2014
+ Owarimonogatari 2015
+ Koyomimonogatari 2016
+ Owarimonogatari S2 2017
+ Kizumonogataro I 2016
+ Kizumonogatari II 2016
+ Kizumonogatari III 2017
+ Zoku Owarimonogatari 2018
>> Berdasarkan Alur Cerita
Monogatari series memiliki alur yang maju mundur sehingga itu mengganggu sebagian orang untuk menikmati story anime satu ini. Itu adalah sesuatu yang wajar mengingat anime ini bergenre misteri. Tapi jangan takut, bagi penikmat cerita dan tidak ingin ada kebingungan dalam memahami ceritanya admin sarankan untuk menonton monogatari series berdasarkan alur ceritanya.
+ Kizumonogatari I 2016
+ Kizumonogatari II 2016
+ Kizumonogatari III 2016
+ Nekomonogatari (Kuro) 2012
+ Bakemonogatari 2009-2010
+ Nisemonogatari 2012
+ Kabukimonogatari 2013
+ Onimonogatari 2013
+ Nekomonogatari (Shiro) 2013
+ Owarimonogatari 2015
+ Otorimonogatari 2013
+ Koimonogatari 2013
+ Tsukimonogatari 2014
+ Owarimonogatari S2 2017
+ Koyomimonogatari 2016
+ Zoku Owarimonogatari 2018
+ Hanamonogatari 2014
+ Hanamonogatari 2014
Dengan memahami urutan yang tepat, pengalaman menonton Monogatari Series akan terasa jauh lebih menyenangkan dan menyeluruh. Setiap arc, dialog, dan karakter memiliki peran penting dalam membentuk keseluruhan cerita yang unik—mulai dari misteri, filosofi, hingga romansa yang begitu khas. Versi panduan Scaneanime ini diharapkan membantu kamu menikmati setiap detailnya tanpa kebingungan.
Kalau kamu ingin menjelajahi sisi romansa anime lainnya yang tak kalah memikat, Scaneanime juga sudah menyiapkan daftar rekomendasi khusus yang bisa bikin hatimu hangat kembali. Kamu bisa cek di sini:
7 Anime Romance Terbaik Versi Scaneanime - Bikin Hati Berdebar dan Susah Move On!
Selamat menonton, dan semoga perjalananmu di dunia Monogatari semakin berkesan!


